NEWS

Image

PENGUMUMAN! Daftar Nama Finalis Festival Vokal Solo 2020 - Peserta yang lolos audisi tahap 2

Salam Sejahtera !

Pengumuman hasil audisi tahap 2 (semi final) Festival Vokal Solo 2020 untuk usia Sekolah Dasar (SD), Sekolah Menengah Pertama (SMP), dan Sekolah Menengah Atas/Kejuruan (SMA/SMK)

Berikut adalah nama peserta yang lolos audisi tahap 2 dan menjadi Finalis Festival Vokal Solo 2020:

Kategori Peserta/Atas nama No Peserta
SD Nayla Hanifa Nirwan 19
  Isabel Cinta Alika 22
  Elpira Jasmine Dalopez 29
  Nabila Alya Martakusumah 38
  HIRNI DZUHAIRA ELFATH 39
  Lauwrence Oktavianus Suryadharma 43
  Haidar Aulia Nismara 46
  Zaradine Larasati Rasyid 54
  M.Mahapatih Prawira Putra 62
Kategori Peserta/Atas nama No Peserta
SMP Bayu Rizqi Ramadhan 4
  Chilly Lubena Sukmanto 5
  Keizan Baasith Aqli Hasibuan 9
  Dimas Rachmat Abada 18
  Nadya Asatiril Azizah 28
  Rahma Raya Fitriana 31
  Britney Kimberly 44
  Fimeyka 66
Kategori Peserta/Atas nama No Peserta
SMA Lady Aurelia Laurentzka Hungan 3
  muhammad rizky nurhuda 17
  Rhodora Aliah Natasukarya 42
  Fanny Rahma Insani 61
  Syifa Nur'azizah 64

Kami ucapkan selamat kepada peserta yang lolos menjadi Finalis Festival Vokal Solo 2020 dan sukses untuk di tahap berikutnya.

Kepada peserta yang belum lolos, kami ucapkan terima kasih atas partisipasinya. Tetap semangat untuk berlatih dan berkarya dalam mengembangkan potensi diri menjadi yang lebih baik. 

Terima kasih


Image

PENTING! Informasi Audisi Tahap 2

Selamat!

Kepada seluruh peserta yang telah lolos audisi tahap 1. Berikut ini adalah tahapan dan tata cara untuk mengikuti Audisi tahap 2:

1. Peserta hanya membawakan lagu pilihan saja

2. Proses audisi tahap 2 ini sama seperti pelaksanaan audisi tahap 1

3. Peserta melakukan 2 tahap, yakni live record dan upload video (mohon mempersiapkan video yang akan di upload sebelum live record berlangsung), Silahkan login pada tanggal audisi yang sudah ditentukan.

4. Kriteria penilaian sama seperti audisi tahap 1

5. Peserta dipersilahkan untuk mempersiapkan musik masing-masing (boleh minus one atau iringan) dengan aransemen yang boleh diimprovisasi

6. Pada saat audisi, peserta masih tetap menggunakan pakaian daerah (simbol-simbol daerah)

7. Pelaksanaan audisi tahap 2 akan dimulai tanggal 19 November 2020 s.d. 25 November 2020


Selamat berkompetisi kembali...!


Image

PENGUMUMAN HASIL AUDISI TAHAP 1... Ayo Cek!

Berikut adalah daftar nama peserta yang lolos audisi tahap 1: 

Kami ucapkan selamat kepada peserta yang telah lolos audisi, dan kami ucapkan terima kasih atas partisipasi peserta yang belum dapat masuk ke tahap selanjutnya...




Peserta lolos Audisi Tahap 1
Kategori Peserta/Atas nama No Peserta
SD Geraldine Valentina Sekar Tri Bumi Larasati 10
  Nayla Hanifa Nirwan 19
  aghnia kamila nirwan 20
  Isabel Cinta Alika 22
  Elpira Jasmine Dalopez 29
  Khresna Ahmad Syadine 37
  Nabila Alya Martakusumah 38
  HIRNI DZUHAIRA ELFATH 39
  Qalisha hanaeni 40
  Arya Putra Sutrisna 41
  Lauwrence Oktavianus Suryadharma 43
  Haidar Aulia Nismara 46
  Ni Made Mahaswayaprakashita Wijaya 47
  Naura Latrisha Permana 51
  JACINDA JAUHARAH PUTRI DHARMA 52
  Zaradine Larasati Rasyid 54
  Azzahra Indira Nayyarawedha 55
  Dian Trianasari 60
  M.Mahapatih Prawira Putra 62
  Nasywa Anindya Maharani 65
     
SMP Bayu Rizqi Ramadhan 4
  Chilly Lubena Sukmanto 5
  Keyla az-zahra 6
  Keizan Baasith Aqli Hasibuan 9
  silmi ramadhiani sudan 12
  Dimas Rachmat Abada 18
  Karla Kasih Arlina Ceasefiarto 21
  Linetta Fianti Thaib 26
  Humayra Risma Hajara 27
  Nadya Asatiril Azizah 28
  Key Alliesha Kusmalika Putri 30
  Rahma Raya Fitriana 31
  Diva Laudya Astria 33
  Locy Lolita Manurung 35
  Britney Kimberly 44
  Smpk 4 bpk penabur bandung 50
  Nafisha Azka Fedora 56
  Salma Layla Azkiya 57
  intan Anggraeni 58
  amelia putri setiani 63
  Yulianti Fitriani 66
     
SMA Lady Aurelia Laurentzka Hungan 3
  DZATIH YASMIN NURHAWA 14
  muhammad rizky nurhuda 17
  khairunnisa 23
  rizky nurhuda 32
  Alma Nurul 34
  Ai Rosita 36
  Rhodora Aliah Natasukarya 42
  Nurul Putri Sutrisna 45
  Aprilya Salsabila Putri 48
  Azzahra Putri Arifin 53
  Fanny Rahma Insani 61
  Syifa Nur'azizah 64



Image

PENTING! Setelah Registrasi akun, berikut adalah Tata Cara Registrasi Event dan Live Record

Berikut merupakan tata cara atau langkah - langkah dalam melakukan registrasi event, live record, sampai menunggu hasil audisi:

  1. Akses website Digital Kultur dengan mengetikkan digitalkultur.id pada browser yang sering digunakan.
  2. Tekan tombol "Login" yang berada pada bagian kanan atas halaman website dan masukkan alamat email dan password sesuai dengan yang sudah didaftarkan sebelumnya. 
  3. Jika login sukses akan diarahkan pada halaman dashboard dan silakan tekan menu "Event" yang berada pada menu navigasi sebelah kiri. Di antara event yang tersedia, pilih event yang sesuai dengan kualifikasi dan tekan tombol "Registrasi".
  4. Lengkapi persyaratan dengan mengunggah dokumen Identitas dan Foto yang menjadi persyaratan dan bahan pertimbangan. Jika sudah yakin, silakan tekan tombol "Submit" dan selanjutnya akan diarahkan ke persetujuan untuk melalui proses pembayaran.
  5. Selesaikan pembayaran dengan melakukan transfer sesuai dengan nominal dan nomor tujuan yang sudah tertera pada halaman pembayaran.
  6. Jika sudah melakukan pembayaran, silakan login dan akses kembali menu "Event". Tunggu proses audisi sesuai dengan jadwal yang sudah disediakan.
  7. Jika sudah tanggal audisi, silakan tekan "Audition" pada event yang sudah didaftarkan.
  8. Setelah muncul halaman baru, tekan tombol bergambar microphone dan lakukan live record sesuai waktu yang disediakan. Selesai melakukan live record, tekan tombol stop maka video hasil record akan otomatis diunggah. Jika video berhasil diunggah, akan keluar peringatan bahwa proses unggah telah selesai.
  9. Selanjutnya setelah diarahkan pada halaman berikutnya, silakan unggah video yang sudah dipersiapkan. Tekan "submit" maka video akan diunggah dan jika berhasil, akan keluar peringatan bahwa proses unggah telah selesai. (Jadi video yang diunggah ada 2 macam, pertama adalah video live record dan kedua adalah video yang sudah dipersiapkan sebelumnya) 
  10. Silakan tunggu hasil pengumuman karena proses Live Audition sudah berakhir.